Minggu, 27 April 2008

Instalasi dan Konfigurasi Mikrotik Gateway

Tutorial ini akan memberikan langkah demi langkah proses instalasi dan konfigurasi Mikrotik sebagai Gateway Server. MikroTik RouterOS™ adalah sistem operasi linux yang dapat digunakan untuk menjadikan komputer menjadi router network yang handal, mencakup berbagai fitur yang dibuat untuk ip network dan jaringan wireless, cocok digunakan oleh ISP dan provider hostspot.



Untuk memperoleh tutorial lengkapnya silahkan download disini.

Tidak ada komentar: